Selasa, 24 Mei 2011

profille sekolah

Profile sekolahPada awalnya SMK MHI WARUNGGUNUNG berdiri pada tahun 2008, dibawah naungan Yayasan Ikhlas Mulia Hati Insani yang didirikan oleh:

Penanggung jawab :

•H.Mulyadi Jayabaya, SE
•Ir.H. Amir Hamzah, M.Si
•Drs. Wawan Ruswandi
•Hj. Nila Syadrie
•Hj. Iti Octavia,SE,MM
•H.Kusnadi


Pembina : Drs. H.Sukatmana,M.SI

Kepala sekolah : Drs. Heri Mulyanto

Wkl kepala sekolah : Acep Mukti,S. Pd.

SMK Mulia Hati Insani Warunggunung mempuyai 2 jurusan yaitu:

~ Teknik Komputer dan Jaringan (TKJ)

~ Multimedia (MM)

dan pada tahun ajaran 2011/2012 SMK Mulia Hati Insani Warunggunung mempunyai jurusan yang baru, yaitu Rekayasa Perangkat Lunak atau biasa di singkat dengan RPL.


jumlah siswa di SMK Mulia Hati Insani Warunggunung saat ini berjumlah:
Kelas X: 320 Siswa Dengan 10 Kelas (7 Kelas TKJ, dan 3 Kelas MM) pada tahun 2010 angkatan ketiga
Kelas XI: 160 Siswa Dengan 5 Kelas (2 Kelas TKJ, dan 3 kelas MM) pada tahun 2009 angkatan kedua
Kelas XII: 76 Siswa Dengan 2 Kelas (1 Kelas TKJ, dan 1 Kelas MM) pada tahun 2008 angkatan pertama

VISI & MISI sekolah SMK Mulia Hati Insani Warunggunung adalah:


MENJADI SEKOLAH SETANDAR NASIONAL DAN INTERNASIONAL DAN MAMPU BERSAING DENGAN SEKOLAH-SEKOLAH YANG ADA DISEKITARNYA DENGAN SECARA SEHAT.
DAN MENJADIKAN LULUSAN YANG BERWAWASAN LUAS SERTA TERAMPIL SIAP KERJA SERTA BERAKHLAK MULIA.

0 komentar:

Posting Komentar